My Live, My Love, My Story

Sabtu, 26 Mei 2012

TRAUMA

Trauma.
Mungkin orang bisa menganggap semua masalah SEPELE,
mungkin orang bisa melupakan semua masalah dalam waktu dua atau tiga hari.
Tapi tidak buat saya..
Saya punya kategori masalah yang bisa dilupakan dan yang tidak bisa.
Saya menghindar, menjauh bukan karena saya pendendam, tapi karena saya sadar, ‘saya belum mampu mengontrol diri saya’, itu sebabnya saya mengindar, agar saya tidak melakukan kesalahan yang sama dua kali.
Kalian atau kamu lebih tepatnya. Sudah cukup melukai hati saya.
Saya sudah menyampaikan perasaan tidak suka saya. Namun kamu tidak menyadari itu.
Saya ga suka kamu menghina saya sekalipun itu bercanda.
Saya ga suka cara bicaramu yang ‘merendahkan’ saya.
Saya ga suka kelakuanmu yang suka menyepelekan.
Saya ga suka sifatmu yang ternyata LEBIH MUNAFIK dari dia.
Saya ga suka dengan keegoisan mu itu!.
Kamu boleh punya urusan, saya hargai kamu. Tapi apa kamu ga bisa menghargai apa yang saya kerjakan?
Kamu boleh punya sifat seperti apapun, saya akan coba terima kamu dan beradaptasi dengan kamu. Tapi kenapa kamu tidak bisa terima kekurangan saya?
Apa lebih mudah kamu menghina atau meledek saya dari pada memuji saya?
Apa saya tidak perlu medapatkan pujian.
Tolong STOP !
Sudah lelah hati saya melihat mu.
Kamu ga peka terhadap saya, dan saya bisa menutup hati saya untuk kamu !
Oke?
Kamu – Kalian sudah cukup menyakiti saya. Saya yang akan pergi dari kalian semua!

1 komentar:

Social Profiles

Twitter Facebook Google Plus LinkedIn RSS Feed Email Pinterest

Me ^^

Me ^^
I LOVE FIKOM UNPAD

UNPAD - Fikom

Diana Lidya Ekaputri. Diberdayakan oleh Blogger.

Popular Posts

Contact Us

Nama

Email *

Pesan *

Arsip Blog

PAPI - MAMI

PAPI - MAMI
Mereka adalah orang yang paling aku cintai didunia ini.. Aku pasti akan membahagiakan mereka dan menempatkan mereka di kursi kehormatan !

LATEST POSTS

Recent Posts

TKD

PEJABAT

PEJABAT
Pelajar Mantab IPA Empat

TKD

TKD

Copyright © Diana Lidya Ekaputri | Powered by Blogger
Design by Lizard Themes | Blogger Theme by Lasantha - PremiumBloggerTemplates.com